DIKLAT WIRA USAHA BIDANG TEKNISI KOMPUTER & DIGITAL MARKETING

Monday, 5 November 2018

DIKLAT WIRA USAHA BIDANG
TEKNISI KOMPUTER & DIGITAL MARKETING


LPK IMBIA
Peserta Diklat Wirausaha Bidang CTS
LPK IMBIA th. 2016


Dunia Teknologi dan informasi yang makin berkembang tidak bisa kita lepaskan dari kebutuhan komputer/laptop maupun jaringan. LPK IMBIA, yang berkomitmen mengurangi pengganguran dan menumbuhkan jiwa wirausaha, kembali membuka diklat KEWIRAUSAHAAN, bidang Teknisi komputer dan Digital Marketing

KUALIFIKASI PESERTA :
1.     Pendididikan Minimal SLTA
2.     Sehat Jasmani dan Rokhani
3.     Umur 17 s/d 40 tahun
4.     Bersedia Mengkuti diklat sampai selesai

PERSYARATAN ADMINISTRASI PESERTA  : (Masing-masing 2 lbr)
1.     Foto Kopi KTP dan KK
2.     Foto Kopi ijazah terakhir (SMK/SMA/MA)
3.     Surat Persetujuan /izin dari orang tua /wali
4.     Surat keterangan masih menganggur/belum memiliki pekerjaan tetap
5.     Kurikulum vitae (daftar riwayat hidup)
6.     Surat Pernyataan tidak mampu yang diketahui /dikeluarkan sekurang2nya ketua RT bagi yang ingin mengkuiti diklat gratis.
7.     Pas Foto 3×4 cm  dan 4×6 Cm
8.     Semua dimaksukkandalam stopmap warna merah dan diberi nama peserta dan nomer hp.

TEMPAT DAN CARA PENDAFTARAN :
1           Via email ke : lpkimbia@gmail.com
2          Diantar langsung ke LPK IMBIA, JL. Godean KM 7.5 Perum Munggur 3 No 11 Sidoarum, Godean. Sleman. 
           Telp 0274-4541287   No hp : 085729848271

KEUNGGULAN  PROGRAM :
1.     Pelatihan yang singkat dan praktek yang terstruktur sesuai SKKNI BIDANG TCS
2.     Diberikan peralatan praktek
3.     Pendampingan sampai menjadi wirausaha bidang IT.
4.     Konsultasi  teknis jika ada kesulitan .

FASILITAS :
1.     Dibantu dicarikan KOST STANDAR bagi yang berasal dari luar kota
2.     Konsumsi selama diklat
3.     Bantuan uang transpot
Praktek Pengkabelan


Praktek teknisi Komputer


prantek Teknisi laptop

Kunjungan bisnis

Penyerahan PapanNana Usaha

Penyerahan Bantuan peralatan usaha

Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Copyright © 2011. KURSUS JOGJA IMBIA - All Rights Reserved