MICROSOFT WORD*)
Microsoft Word atau Microsoft Office Word atau Word adalah perangkat lunak pengolah kata (word processor) andalan Microsoft. Pertama diterbitkan pada 1983 dengan nama Multi-Tool Word untuk Xenix, versi-versi lain kemudian dikembangkan untuk berbagai
sistem operasi, misalnya DOS (1983), Apple Macintosh (1984), SCO UNIX, OS/2, dan Microsoft Windows (1989). Setelah menjadi bagian dari Microsoft Office System 2003 dan 2007 diberi nama Microsoft Office Word. Di Office 2013, Namanya cukup dinamakan Word.
Microsoft
Word 2010
Versi ini adalah versi yang dikeluarkan
Microsoft untuk Office pada Windows, dengan dukungan Untuk Windows 8, Windows 7, Windows Vista (Dengan Service Pack 2), Microsoft Windows XP (Service
Pack 3) (Diluncurkan Pada Tahun 2010)
·
Penghilangan
fitur fitur yang tidak diperlukan di Microsft Office 2010, membuat lebih
ringan.
·
Dukungan
Grafis 3D Yang lebih baik
·
Mendukung
Standardisasi format Open Document Format (.odf)
·
Mendukung
penyuntingan gambar yang lebih kompleks
·
Penyimpanan
terhadap format .pdf dan .xps yang lebih mudah
·
Terintegrasi
dengan Windows Live sehingga dapat menyimpan data di Cloud Awan
·
Disediakannya
versi 32 bit dan 64 bit
·
Ribbon
yang simpel dan mudah digunakan.
Microsoft
Word 2013
Versi ini adalah versi yang terbaru
dikeluarkan Microsoft untuk Office pada Windows, dengan dukungan Untuk Windows
7, Windows 8, dan Windows Server 2008 R2 Pada
29 Januari 2013
·
Antarmuka
mengusung tema Metro. Mirip Windows 8
·
Penggeseran
gambar yang lebih baik
·
Mendukung
penyuntingan file Adobe Reader (.pdf)
·
Terintegrasi
dengan Skydrive sehingga dapat menyimpan data di Cloud.
·
Disediakannya
versi 32 bit dan 64 bit
·
Ribbon
masih sama seperti Office 2010. Temanya saja yang berbeda.
LKP IMBIA
Menyelenggarakan Kursus Komputer KLASIKAL /PRIVAT
DESAIN GRAFIS
TEKNISI KOMPUTER DAN LAPTOP
DIGITAL MARKETING UNTUK UMKM
APLIKASI PERKANTORAN
SEGERA DATANG atau HUBUNGI KAMI :
Jl. . Godean KM 7,5 Perum Munggur 3 No 11, Bantulan Godean Sleman.
089506388946 (WA)
085729848271 WA)
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !